Giat Bakti Sosial Gudep 07-133/07-134 Ambalan SMAN 13 Palembang

Palembang_Sukarami- Giat Bakti Sosial Gudep 07-133/07-134 Ambalan SMAN 13 Palembang (14/08/2022/Rifan_Setiawan).







"Melalui Kegiatan Pramuka Peduli atau Bakti Sosial ini kita sebagai anggota Pramuka di Kwarran Sukarami dapat merapatkan kekerabatan kita, untuk mewujudkan rasa cinta kasih, rasa saling menolong, rasa saling peduli Anggota Pramuka kepada masyarakat luas yang sedang membutuhkan uluran tangan kita" Sampai Kak. Ridwan Nawawi. S.Ag., M.Si. Selaku Kamabigus.

"Dalam kegiatan ini diserahkan beberapa bantuan berupa sembako dan bantuan dana sosial yang diberikan oleh berbagai pihak,  Anggota Gugusdepan dan Wali murid SMA Negeri 13 Palembang ". kata Kak Amron. M.Pd.

"Terimakasih kepada semua Mabigus, Pembina, Dewan Kerja Ambalan, Anggota Gugusdepan, Pihak Sekolah dan Wali Murid atas peran serta dan partisipasinya sehingga kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik dan lancar." tambah Kak. RA Indriansari. M.Kom.

"Kegiatan Bakti Sosial ini merupakan  salah satu bagian dari program kerja Gugusdepan dan agenda rutin yang InsyAllah akan kita laksanakan dengan lebih baik lagi setiap tahunnya" ujar Kak. Eri Maliana Sary. S.Pd.


Nb. 

*Dokumentasi: 
  Kwarran Sukarami.
*Kontributor Berita: 
  Gudep 07.133/ 07-134 
  Ambalan SMAN13 Palembang
  Kwarran Sukarami.
*Pewarta/ "Wartawan": 
  Rifan Setiawan, S.Pd., M.Pd
*Editor: 
  Dewan Kerja Kwarran Sukarami. 
*Pimpinan Redaksi: 
  Agus S. Soedjito, S.Kom
*Penasihat & Penanggung Jawab Media:    Ka. Majelis Pembimbing dan 
  Ka. Kwarran Sukarami; 
  Eriardi. S.IP. M.M 

#Salam_Pramuka πŸ™πŸ»⚜️πŸ™πŸ»
#Kwaran _Sukarami πŸ™πŸ»⚜️πŸ™πŸ»
#Kwarcab_Kota Palembang πŸ™πŸ»⚜️πŸ™πŸ»
#Kwarda_Sumatera_Selatan πŸ™πŸ»⚜️πŸ™πŸ»
#Jayalah_Pramuka_Indonesia πŸ™πŸ»⚜️




Postingan populer dari blog ini

Giat Kursus Pelatih Pembina Pramuka Tingkat Dasar (KPD) Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Sumatera Selatan Tahun 2024

Upacara Api Unggun: Narasi Susunan, Petugas dan Tujuan

Giat Inagurasi Penerimaan Tamu Ambalan Gudep 07-133/07-134 Pangkalan SMA Negeri 13 Palembang Tahun Ajaran 2024/2025